HCR Jam Session Ep. 9 - Sherly Annavita, Merespons Dunia dengan Berani di Usia Muda
Manage episode 311956221 series 3205691
Yang sudah kenal dan biasa melihat video-video yang beliau buat, pasti sudah tau ciri khasnya.
@sherlyannavita ini anak muda yang berani mengemukakan pendapat. Bukan hanya berani, tapi penyampaiannya yang lugas, base on data dan orientasi solusi membuat dirinya viral dan kini disebut sebagai Millennial Influencer.
9 episodios